Sabtu, 09 November 2019

Wakaf lewat sakinah

Ketika manusia telah meninggal dunia maka terputuslah amalannya,kecuali amal jariah, ilmu yg bermanfaat serta anak sholeh yg mendoakan.

Setiap orang tua pasti menginginkan anaknya tumbuh menjadi anak sholeh, berharap bisa mendoakan kita kelak, namun kita tak dapat memastikan apakah hal tersebut benar terjadi nanti. Begitupun dengan ilmu yg kebanyakan dari kita memiliki ilmu yg hanya sedikit.

Satu yg bisa kita pastikan dari sekarang adalah amal jariah. Kita bisa berencana untuk membuat fasilitas-fasilitas umum seperti sekolah gratis dan rumah sakit gratis bagi kaum dhuafa. Selama sekolah dan rumah sakit tersebut digunakan orang, maka pahala kita akan terus mengalir, walau kita sudah tak ada di dunia ini lg.

Bagaimana caranya??
AIA memfasilitasi kita-kita yg berniat untuk beramal jariah berupa membangun fasilitas umum dengan membeli produk AIA sakinah. AIA sakinah bekerja sama dengan dompet dhuafa dan e-wakaf untuk mengelola dana wakaf nasabah agar benar-benar menjadi sarana-sarana umum seperti disebut diatas. Sebagai contoh A membeli produk sakinah dengan uang pertanggungan sebesar 1 milyar rupiah. Jika terjadi resiko meninggal dunia kapanpun itu maka 30% dari uang pertanggungan  A yaitu sebesar 300 juta rupiah akan masuk ke rekening dompet duafa untuk kemudian dikelola. Sedangkan 70%dari uang pertanggungan yaitu sebesar 700 juta rupiah akan masuk ke rekening ahli waris yg ditunjuk. Sangat mudah bukan, karena semua sudah diurus oleh lembaga terpecaya.

Jika kamu berniat berwakaf dengan cara diatas, saya bisa membantu mewujutkannya. Cukup dengan siapkan ktp dan hubungi saya!! Dengan senang hati saya akan membantu.

#Niatkanwakafterbaikmu!!

Perbadaan Asuransi convensional dan Asuransi syariah

"Bu Natalia apa sih bedanya asuransi convensional sama asuransi syariah ....?" 1. Akadnya. Syariah menggunakan akad ta...