Masih tentang seputar investasi di unit link. Hasil
investasi di unit link berbanding lurus dengan jumlah uang yang kita
investasikan. Semakin banyak jumlahnya maka perkembangan keuntungannya pun akan
semakin cepat juga semakin besar. Kemarin saya sudah memberi gambaran
keuntungan bagi nasabah yang menginvestasikan dananya sebesar Rp. 500.000/
bulan atau Rp. 6.000.000/ tahun. Kali ini saya akan member contoh nasabah yang
menginvestasikan dananya sebesar Rp.3.600.000/ kwartal atau Rp.14.400.000/
tahun. Berikut table ilustrasinya.
Tahun ke
|
Tabungan biasa
|
Unit Link
|
1.
|
14.400.000.
|
1.393.000.
|
2.
|
28.800.000.
|
5.217.000.
|
3.
|
43.200.000.
|
11.806.000.
|
4.
|
57.600.000.
|
21.099.000.
|
5.
|
72.000.000.
|
32.131.000.
|
6.
|
86.400.000.
|
44.357.000.
|
7.
|
100.800.000.
|
58.282.000.
|
8.
|
115.200.000.
|
74.149.000.
|
9.
|
129.600.000.
|
92.221.000.
|
10.
|
144.000.000.
|
112.807.000.
|
11.
|
158.400.000.
|
136.260.000.
|
12.
|
172.800.000.
|
162.977.000.
|
13.
|
187.200.000.
|
193.418.000.
|
14.
|
201.600.000.
|
228.089.000.
|
15.
|
216.000.000.
|
267.611.000.
|
16.
|
230.400.000.
|
309.629.000
|
17.
|
244.800.000.
|
357.495.000.
|
18.
|
259.200.000.
|
412.024.000.
|
19.
|
273.600.000.
|
474.141.000.
|
20.
|
288.000.000.
|
544.908.000.
|
Demikian seterusnya. Masa asuransi berlaku hingga nasabah
berusia 99 tahun. Pada premi di atas nasabah mendapatkan uang pertanggungan
sebesar Rp.42.000.000. Serta mendapat fasilitas kesehatan di kelas PE4-
cashless facility. Semakin panjang masa asuransi pun membuat hasilnya semakin
banyak. Jumlah uang pertanggungan dan fasilitas kesehatan yang kita inginkan
mempengaruhi hasil investasi. Semakin tinggi uang pertanggungan dan fasilitas
kesehatan yang kita inginkan maka prosentase untuk investasinya semakin kecil,
demikian juga sebaliknya. Dalam unit link jika kita ingin fokus berinvestasi
dengan hasil yang besar dan cepat, maka uang pertanggungan bisa kita perkecil,
serta fasilitas kesehatan kita hilangkan. Dengan demikian uang premi kita tidak
dikurangi banyak biaya dan lebih banyak di fokuskan pada investasi
Demikian sedikit penjelasan dari saya, mudah-mudahan bisa
memberi sedikit gambaran bagi anda yang ingin berinvestasi. Selamat bergabung
Komentar
Posting Komentar